PAM Tirta Karajae Bersihkan Pompa Isap Sumur Dalam P-1F, Sejumlah Wilayah Terganggu Distribusi Air

PAREPARE, RADIO PEDULI- Perusahaan Air Minum (PAM) Tirta Karajae Parepare melakukan pembersihan pipa dan pompa isap Sumur Dalam P-1F Harapan. Sabtu, (6/5/2023) Akibat pembersihan tersebut, sejumlah wilayah di Kota Parepare terganggu distribusi airnya. Direktur Utama PAM Tirta Karajae Parepare, Firdaus Djollong sebelumnya telah mengeluarkan pengumuman gangguan pelayanan air. “Sehubungan dengan akan dilakukannya pembersihan pompa dan […]

BPJS Ketenagakerjaan Bagikan Souvenir Ke Peserta Di Hari Buruh 2023

PAREPARE, RADIO PEDULI – Memperingati hari Buruh atau May Day yang jatuh pada tanggal 1 Mei setiap tahunnya, menjadi momen Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan Cabang Parepare, untuk merayakan hak-hak pekerja. Dalam merayakan hak-hak pekerja tersebut, BPJS Ketenagakerjaan Kota Parepare memberikan penghargaan, dengan membagikan souvenir bagi para peserta yang datang langsung ke kantor BPJS […]

Bawaslu Parepare Ajak Media Jadi Corong Informasi Pengawasan Pemilu 2024

PAREPARE, RADIO PEDULI – Dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi dengan media, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Parepare menggelar media gathering bersama awak media cetak, media online maupun media elektronik. Media gathering dihadiri Pimpinan Bawaslu Provinsi Sulawesi Selatan, Saiful Jihad, Ketua Bawaslu Kota Parepare Zainal Asnun, Anggota Bawaslu Nur Islah, dan H Ihdar yang digelar di […]

Kebakaran Ruang Kantor KPU Kota Parepare Tak Berdampak Besar, Dokumen Penting Dipastikan Aman

PAREPARE, RADIO PEDULI – Ketua KPU Parepare, Sulawesi Selatan (Sulsel), melalui Kasubag Keuangan Umum Dan Logistik KPU Parepare Sahabuddin, memastikan kebakaran di kantor KPU tak menimbulkan dampak besar. Begitupun dengan Berkas-berkas penting, juga dipastikan tidak ada yang terbakar. Sahabuddin enegaskan kebakaran terjadi di salah satu ruangan kecil di Kantor KPU Parepare sekitar pukul 18.40 Wita. […]

Unggah Video Joget Dari Dalam Sel, 3 Warga Binaan Lapas Kelas II A Parepare Terancam Tak Dapat Remisi

PAREPARE, RADIO PEDULI – Menindaklanjuti video tiga warga binaan yang sempat viral pada malam lebaran idul fitri lalu, Kepala Lapas Kelas II A Kota Parepare mengambil langkah cepat. Kepala Lapas Kelas IIA Parepare Totok Budiyanto tidak menampik adanya video joget-joget yang diunggah ke media sosial pada saat malam takbiran lalu oleh warga binaanya. Namun pihaknya […]

Taufan Pawe Apresiasi Kinerja PAM Tirta Karajae Jamin Air Bersih Di Stadion BJ Habibie

PAREPARE, RADIO PEDULI, – Wali Kota Parepare, Taufan Pawe memberikan apresiasi yang tinggi kepada PAM Tirta Karajae Parepare atas supportnya memberikan ketersediaan air bersih di Stadion Gelora BJ Habibie. Hal itu diungkapkannya setelah menerima kunjungan pemain dan manajemen PSM Makassar di Rumah Jabatan Wali Kota Parepare. Senin, 17/4/2023. Taufan mengatakan bahwa suksesnya penyelenggaraan pertandingan PSM […]

Sesuai Instruksi Walikota, PAM Tirta Karajae Manfaatkan Momen HUT ke-43 Gelar Amaliah Ramadan

PAREPARE, RADIO PEDULI – Memanfaatkan momen HUT Ke-43 yang bertepatan dengan bulan Ramadan tahun 2023 ini, Perusahaan Air Minum (PAM) Tirta Karajae melaksanakan kegiatan amaliah Ramadan. Kegiatan amaliah ramadan tersebut dijadikan sebagai momen untuk lebih memaksimalkan pelayanan kepada masyarakat. Hal ini disampaikan Direktur PAM Tirta Karajae Kota Parepare, Andi Firdaus Djollong, belum lama ini. Momen […]

Genap Berusia 43 Tahun, PAM Tirta Karajae Selalu Siap Berikan Pelayanan Prima

PAREPARE, RADIO PEDULI – Di usianya yang semakin matang dan dewasa, PAM Tirta Karajae siap terus memberikan pelayanan prima kepada masyarakat, serta mengapresiasi kepercayaan masyarakat kepada PAM Tirta Karajae untuk mendistribusikan air bersih selama ini. Direktur PAM Tirta Karajae, Andi Firdaus Djollong mengatakan, Perusahaan Umum Daerah Air Minum (PAM) Tirta Karajae Kota Parepare, sebelumnya bernama […]

PLN NP UPDK Bakaru Berbagi Berkah Ramadan Ke Kaum Dhuafa Dan Anak Yatim

PAREPARE, RADIO PEDULI – PLN Nusantara Power (NP) Unit Pembangkitan dan Pengendalian (UPDK) Bakaru Kota Parepare, berbagi berkah ramadan kepada kaum duafa, santri dan anak yatim. Pembagian berkah ramadan yang berupa paket berbuka dan sembako, dilakukan di Kantor PLN NP UPDK, pada Jumat (14/4/2023). Manajer PLN Nusantara Power Bakaru melalui Senior Officer Manajemen Terintegrasi, Ismail […]

WP Radio
WP Radio
OFFLINE LIVE