Peserta SKB CPNS Wajib Terapkan Protokol Kesehatan


PELAKSANAAN SKB CPNS PAREPARE FORMASI TAHUN 2019 RENCANANYA AKAN DILAKUKAN PADA SEPTEMBER HINGGA OKTOBER MENDATANG.
INFORMASI TERSEBUT DIUNGKAPKAN LANGSUNG PLT KEPALA BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA DAERAH (BKPSDMD) PAREPARE.

H.GUSTAM KASIM BERHARAP NANTINYA SEMUA PESERTA YANG MENGIKUTI TAHAPAN SKB AGAR MEMPERHATIKAN KESEHATAN SERTA MENERAPKAN PROTOKOL YANG TELAH DITETAPKAN PEMERINTAH.

HAL YANG SAMA JUGA DIUNGKAPKAN SEKRETARIS BKPSDMD PAREPARE, ADRIANI IDRUS SETIAP PESERTA SKB SETIDAKNYA SUDAH MENGISOLASI DIRI EMPATBELAS HARI SEBELUM JADWAL PELAKSANAAN, AGAR PADA HARI H PELAKSANAAN SKB PESERTA BENAR BENAR DINYATAKAN SEHAT.

ADRIANI JUGA MENAMBAHKAN BAGI PESERTA YANG KURANG SEHAT, PIHAK PANITIA MENYIAPKAN TEMPAT TERSENDIRI AGAR DAPAT MENGIKUTI UJIAN SKB.

Peliput :SRI AYU
WP Radio
WP Radio
OFFLINE LIVE